Berbagai Keuntungan Menggunakan GrabRewards Saat Berwisata

Berbagai Keuntungan Menggunakan GrabRewards Saat Berwisata

ajax loader

Grab menawarkan manfaat travelling yang beragam melalui program loyalitas GrabRewards, untuk memenuhi kebutuhan hampir 400 juta pengguna kelas menengah Asia Tenggara. Pengeluaran untuk wisata dan rekreasi menjadi kategori paling populer bagi mereka dan akomodasi menyumbangkan angka 32% dari total pengeluaran ini.

  1. Harga terbaik untuk reservasi hotel: Dapatkan harga terbaik dan potongan harga khusus ketika melakukan reservasi hotel atau akomodasi lainnya melalui Agoda dan Booking.com di aplikasi Grab. Saat ini, pemilik akun Grab Platinum, Gold dan Silver dapat melakukan redeem kupon untuk memperoleh potongan harga hingga SG$20 untuk reservasi di Agoda, dengan minimum pembelanjaan SG$200. Bagi para mitra-pengemudi Grab, mereka akan memperoleh potongan harga hingga 9% ketika reservasi di Agoda.
  2. Akses kepada program Genius dari Booking.com: pemilik akun GrabRewards Platinum juga harus mengakses program loyalitas dari Booking.com dan dapatkan potongan harga 10% untuk reservasi hotel, layanan antar-jemput bandara gratis dan layanan komplementer untuk early check-in serta late check-out.
  3. Airport exclusives: Dapatkan akses eksklusif dan potongan harga di lebih dari 60 airport lounges dan restoran di bandara terkemuka di Asia Tenggara. Khusus untuk pemilik akun GrabRewards Platinum, Gold dan Silver. Pengguna Grab juga bisa langsung menuju titik penjemputan eksklusif di bandara Indonesia dan Filipina tanpa harus menunggu antrian.
  4. Mitra maskapai penerbangan nasional: Tukarkan poin GrabRewards ke frequent flyer miles untuk memperoleh benefit penerbangan dan lainnya dengan maskapai penerbangan nasional seperti Singapore Airlines, Garuda Indonesia, Cebu Pacific, Thai Airways, dan Vietnam Airlines.

One thought on “Berbagai Keuntungan Menggunakan GrabRewards Saat Berwisata

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *